Fagetti: Supplier Marmer Terbaik Indonesia Terlengkap Berkualitas

Fagetti sebagai supplier marmer utama di Indonesia terbaik terlengkap dengan jenis dan motif yang unik
Fagetti Supplier Marmer Terbaik Indonesia Terlengkap Berkualitas

Fagetti Sebagai Supplier Marmer Utama di Indonesia - Keinginan sebelum menikah dulu ingin memiliki rumah dengan desain interior modern dan minimalis. Dan, hingga saat ini pun masih menjadi dambaan bagi saya pribadi, bahkan para kaum milenial juga pasti sangat mendambakan hal yang sama. Apalagi jika material bangunannya di variasikan menggunakan batu marmer yang memiliki kualitas terbaik, pasti lebih menambah kesan mewah. 

Berbicara tentang marmer, di Negara kita Indonesia, sudah ada supplier marmer terlengkap dengan jenis dan motif yang unik, yang kualitasnya sudah dikenal luas hingga Mancanegara. 

Fagetti sebagai supplier marmer utama di Indonesia selalu memperhatikan keunikan serta pemilihan kualitas batu alam terbaik.

Saat ini, PT Fajar Gelora Inti atau yang lebih dikenal Fagetti ini memenuhi permintaan batu alam untuk pasar ritel hingga korporasi.

Bisa kita perhatikan hunian perumahan kelas menengah keatas saat ini, bahkan tidak jarang kita menemukan rumah yang di desain dengan tambahan material marmer di dalamnya. Selama ini, Fagetti telah berperan penting dalam memperindah setiap hunian-hunian agar lebih mendapatkan kesan mewah dan modern. 

Fagetti menjadi supplier marmer pilihan karena memiliki beragam jenis batu alam yang unik dan eksklusif yang mampu memenuhi nilai-nilai estetika dan keindahan pada rumah tinggal.

Fagetti supplier marmer terlengkap di Indonesia dengan jenis dan motif yang unik
Infografis: Projects Marmer Fagetti.id

Tentang Fagetti


Fagetti merupakan pemasok batu alam utama Indonesia, sudah banyak karya seni dari batu alam seperti marmer, granit, onyx yang diciptakan PT Fajar Gelora Inti. Kesempurnaan karya seni yang dihasilkan tidak lepas dari kesungguhan dalam memecahkan masalah agar mendapatkan kualitas terbaik.

Fagetti sebagai supplier marmer terlengkap dengan jenis dan motif yang unik

PT Fajar Gelora Inti di dirikan oleh seorang yang telah mendapatkan gelar Master of Art Stone, yaitu Ferdinand gumanti. Ia merupakan satu-satunya orang di Asia yang telah berhasil menerima gelar tersebut oleh Antica Libera Corporazione dell'Arte Della Pietra bergengsi di Italia, Negara yang terkenal dengan julukan spaghetti.

Fagetti sebagai supplier marmer terlengkap dengan jenis dan motif yang unik memiliki komitmen dari awal, yaitu sejak tahun 1986 (tahun berdirinya fagetti) akan selalu memberikan service terbaik buat para pelanggan. Pabrik yang dimilikinya, serta fasilitas gudang yang memiliki luas kurang lebih 23 hektar yang terletak di Cibitung memiliki koleksi batu alam sekitar 900 jenis untuk membantu para perancang untuk memenuhi imajinasi tak terbatas dan karya yang paling mempesona. 

Jika kita hitung mulai tanggal berdirinya hingga saat ini 2020, Fagetti memiliki pengalaman lebih dari 3 dekade (34th) dan terus menerus melakukan dan memberikan yang terbaik untuk industri.

Kelebihan Teknologi Fagetti



1. Pemotongan kecepatan tinggi


Dengan dukungan mesin yang optimal, batu alam yang semula kasar kini dapat disulap menjadi sebuah karya seni. Fagetti telah membuat inovasi prioritas dan hanya menerima model terkemuka terbaru dalam mesin.

2. Presisi & konsistensi


Kecanggihan mesin fagetti yang terkomputerisasi otomatis dapat merampingkan proses perbaikan.
Alat yang diciptakan guna mempermudah dalam presisi maksimal, ketebalan masing-masing lempengan yang konsisten dan hasil akhir yang bersih.

3. Mesin berteknologi tinggi


Sebagai supplier yang sudah berdiri lebih dari 3 dekade, Fagetti sudah lama menggunakan teknologi mutakhir.
Setiap melalui proses pengerjaan, blok marmer diperlakukan cermat dengan garis resin sepenuhnya otomatis, kalibrasi kerataan dan ketebalan serta lapisan akan tercipta dengan sempurna.

Cara Kerja Fagetti


Sebagai perusahaan marmer terbaik yang sudah berpengalaman puluhan tahun di Indonesia, penggarapan batu alam hanya fokus menggunakan peralatan otomatis yang paling canggih untuk menghasilkan karya seni di setiap lempengan.

Untuk menyorot warna dan pola yang unik, Fagetti memperhatikan setiap sentuhan pada batu dari awal akhir proses-dari pilihan blok untuk instalasi di tempat.


Dengan 5-AXIS 3D CNC machine, fagetti memproduksi dengan detail dan telaten, masing-masing disesuaikan tepat untuk keinginan Anda. Teknologi jet air shapemill PT Fajar Gelora Inti menghasilkan berbagai bentuk, relief, kolom, patung dan patung. Dalam hal ini, investasi fagetti dalam teknologi yang kuat menjanjikan setiap proyek untuk menjadi sebuah karya desain. Setiap lempengan memegang keindahan yang unik.

Mengenal Batu Marmer


Dikutip dari WikiPedia tentang penjelasan Marmer adalah batuan kristalin kasar yang berasal dari batu kapur atau dolomit (suatu mineral karbonat anhidrat yang terbentuk dari kalsium magnesium karbonat). Keaslian marmer yang murni lebih identik berwarna putih dan terutama disusun oleh mineral kalsit.

Kegunaan Batu Marmer dapat diaplikasikan pada interior maupun exteroir rumah seperti perabotan, serta komponen-komponen bangunan seperti lantai, tembok, meja, jendela, dan kamar mandi. Selain itu, Batu alam marmer juga dapat digunakan sebagai bahan baku pembuatan piala, patung, prasasti, papan nama, vandel dsb.

Corak maupun motif yang dihasilkan pada batu marmer merupakan hasil alami dari proses pembentukan batuan alam.

Batu marmer sering digunakan sebagai batu penghias rumah kelas menengah keatas karena memiliki keindahan serta kecantikan motif yang dihasilkan alam secara alami.

Mengenal supplier marmer terbaik di Indonesia

Proses Terbentuknya Batu Marmer


Apakah Anda sudah mengetahui penjelasan tentang proses terbentuknya batu marmer?

Marmer terbentuk dari hasil metamorfosa batu kapur atau yang biasa kita sebut batu gamping . Batu kapur yang sudah terjadi peralihan bentuk akan mengalami rekristalisasi menuju proses terbentuknya batu marmer. Berikut kami berikan gambaran proses terbentuknya batu marmer.

Proses terbentuknya batu marmer
Gambar Proses Terbentuknya Batu Marmer
1. Proses kristalisasi pada batu kapur 

Proses rekritalisasi pada batu kapur terjadi saat mengalami metamorfosa. Dan proses ini terjadi karena adanya pengaruh temperatur serta tekanan yang dihasilkan oleh gaya endogen. Proses rekristalisasi ini membentuk berbagai foliasi (lapisan berlapis) maupun non foliasi.

2. Hilangnya struktur batuan

Saat terjadi proses pembentukan rekristalisasi pada batu gamping akan mengakibatkan struktur bebatuan menghilang. Sehingga membentuk tekstur atau motif baru dan juga keteraturan butir. Tekstur baru, serta keteraturan butir ini dikenal dengan nama batu marmer. Proses ini dinamakan proses Geologi, yang mana prosesnya membutuhkan waktu sekitar 30 sampai 60 juta tahun silam.

Fagetti Sebagai Supplier Marmer Utama di Indonesia


Awal berdirinya PT Fajar Gelora Inti sebagai supplier marmer pertama di Indonesia tahun 1986. Sebagai supplier marmer terbaik yang usianya sudah cukup matang, Fagetti mempunyai strategi marketing untuk bisa menghadapi kompetitor, khususnya produk Cina yang terkenal murah namun kualitasnya rendah. Dan saat ini Fagetti lebih mengincar pasar menengah keatas.

Informasi yang kami dapat dari Ferdinand Gumanti (pendiri Fagetti),  Fagetti mulai ekspor marmer banyak produk. Jika di tahun 2019 porsi ekspornya masih sebesar 5% dari total penjualan, mungkin di tahun 2020 sudah naik beberapa persen. Target Ekspor tidak hanya di pasar Asean namun juga meliputi Korea Selatan, Hongkong dan lainnya.


Supplier Marmer Terbaik Dengan Jenis dan Motif Unik


Kami sangat merekomendasikan kepada Anda semua, bagi yang sedang mencari ataupun membutuhkan batu alam marmer unik yang memiliki motif dan jenis terlengkap serta sudah terbukti memiliki kualitas terbaik di Indonesia, Fagetti lah jawabannya.

Fagetti sebagai supplier marmer utama di Indonesia yang sudah memiliki rating dan kepuasan positif dari para klien. 

Selain itu, Sebagai supplier marmer terbaik, Fagetti juga menyediakan alternatif dari 2 segi pilihan, yaitu:

#1. Motif marmer terlengkap, dan
#2. Jenis marmer terlengkap.

Kedua alternatif tersebut merupakan keunggulan Fagetti sebagai supplier marmer terbaik di Indonesia.  Penjelasan selengkapnya silahkan baca hingga selesai ya.. keep enjoy! 

Fagetti Menyediakan Motif Marmer Terlengkap


Agar dapat memenuhi kebutuhan klien, Fagetti menyediakan berbagai pilihan motif marmer terlengkap yang bisa di pilih untuk menghias interior maupun exterior properti Anda.

Banyaknya motif marmer yang disediakan Fagetti, diharapkan bisa dimanfaatkan oleh para arsitek sebagai referensi serta inspirasi penggunaan marmer untuk proyek hunian atau gedung prestisius yang tengah dirancang.

Sesuatu yang paling menarik saat Anda sedang berada di boots Fagetti adalah dapat melihat secara langsung kecanggihan teknologi terbaru dari Fagetti yang mampu mengubah tampilan marmer menjadi lebih artistik.

Tidak hanya itu saja, kecanggihan teknologi Fagetti juga dapat mengubah marmer menjadi tembus cahaya, menciptakan tekstur pada marmer polos menjadi garis-garis atau bergelombang, membentuk marmer dengan design tiga dimensi (3D) serta menjadikan marmer sebagai karya seni.

Fagetti Supplier Marmer Menyediakan Berbagai Motif Terlengkap
Infografis: Koleksi Pameran Eksklusif Fagetti Tahun 2019


Fagetti Memiliki Koleksi dan Jenis Marmer Terlengkap


Saat Fagetti melangsungkan pameran material di JCC Senayan-Jakarta pada tanggal 21-25 Agustus 2019 silam, Ferdinand Gumanti selaku pendiri PT Fajar Gelora Inti (Fagetti) memperkenalkan kepada para arsitek tentang tren dan teknologi marmer terbaru saat berada di booth Fagetti.

Informasi yang kami dapat dari Internet, Supplier marmer yang memiliki koleksi jenis marmer terlengkap adalah Fagetti. Adapun diantaranya jenis Natural Stone, Granit, Onyx, Travertine, Limestone, Quartzsite, Silverstone, Basalt. Jika dihitung jumlahnya, kurang lebih Fagetti sudah memiliki 900+ jenis batu alam dengan segala keunikannya.

Untuk melihat koleksi gambaran jenis marmer yang kami sebutkan diatas, bisa Anda lihat pada infografis dibawah ini.

Fagetti Menyediakan Beragam Jenis Batu Marmer Terlengkap
Infografis: Beragam Jenis Marmer Fagetti

Harga


Tertarik dengan karya seni marmer yang diproduksi oleh Fagetti? Silahkan, langsung saja hubungi di nomor telpon (021) 6121132  | atau bisa via Email: info@fagetti[dot]com. Adapun rentang harga produk marmer yang diproduksi berkisar dari US$ 50 hingga US$ 3.000 per meter persegi (m2).

Penutup


Fagetti adalah produsen & supplier batu alam marmer grade premium yang berbasis di Indonesia, tepatnya di Jl. Raya Mangga Dua - Harco Mangga Dua, Blok F No. 2-4, Jakarta 10730.

Sudah banyak testimoni dari klien yang mengakui kualitas yang dihasilkan Fagetti. Mira Agusnani contohnya, sebagai arsitek dia mengungkapkan bahwa Fagetti merupakan perusahaan marmer terbaik selama ia menggarap proyek rumah mewah di Jakarta. Fagetti tepat the best sih, " ucap Mira.

#Fagetti #MarmerTerbaik #MarmerFagetti #FagettiWold